Ketua  KPK non aktif , Abraham Samad (kanan) bersalaman dengan polisi saat tiba di Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin, Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (24/2).  (Antara/Sahrul Manda Tikupadang)

Samad tak Penuhi Panggilan Polda Sulsel

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) nonaktif, Abraham Samad, tidak menghadiri pemanggilan Polda Sulawesi Selatan, Selasa (10/3). Samad dipanggil untuk menjalani pemeriksaan terkait kasus pemalsuan dokumen administrasi kependudukan yang dituduhkan kepadanya. "Seharusnya, AS sekarang diperiksa oleh penyidik Ditreskrimum. Tetapi, hingga sore tidak menghadiri pemanggilan itu," ujar Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Pol Endi Sutendi di Makassar, Selasa. Dia mengatakan ketidakhadiran...

Supriansa (kanan).

Apartemen Pertemuan Samad-Hasto Milik Keponakan JK

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Supriansa mengakui apartemen yang menjadi tempat pertemuan antara Abraham Samad dan elite PDIP bukan miliknya pribadi. Apartemen The Capital di lantai 5 tersebut merupakan milik keponakan Wakil Presiden Jusuf Kalla, Erwin Aksa."Itu unit milik pribadi Erwin Aksa. Saya yang tinggal di situ sudah kurang lebih tiga tahun, atas nama saya tapi itu apartemen memang milik klien...

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abraham Samad.

Rabu , 18 Feb 2015, 22:00 WIB

Wiranto: Individual case would not affect KPK

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abraham Samad.

Rabu , 18 Feb 2015, 19:48 WIB

Samad: Ini Jelas Kriminalisasi KPK

Abraham Samad, Bambang Widjojanto, dan Johan Budi saat gelar barang bukti uang dalam pecahan Rupiah dan Dolar Singapura hasil operasi tangkap tangan Gubernur Riau Annas Maamun di Gedung KPK, Jakarta, Jumat (26/9).(Republika/ Wihdan)

Rabu , 18 Feb 2015, 14:40 WIB

Tiga Nama Ini Diangkat Sebagai Plt Pimpinan KPK

Ketua KPK Abraham Samad bersama Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto (kanan).

Rabu , 18 Feb 2015, 14:31 WIB

Jokowi Berhentikan Sementara Dua Pimpinan KPK

Ketua KPK, Abraham Samad bersiap menggelar jumpa pers terkait penetapannya sebagai tersangka dugaan pemalsuan dokumen di Gedung KPK, Jakarta, Selasa (17/2) malam.  (Antara/Sigid Kurniawan)

Selasa , 17 Feb 2015, 21:10 WIB

Abraham Samad tidak Kenal Feriyani Lim