Lokasi Balai Desa Selok Awar-Awar menjadi salah satu tempat kejadian perkara pembunuhan Salim Kancil di Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Ahad (11/10). (Republika/Wihdan)

Kehidupan Warga Desa Salim Kancil Belum Normal

REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG -- Para tetangga aktivis antitambang Salim Kancil, warga Desa Selok Awar-Awar, Lumajang, berharap babak tragedi berdarah di desanya segera berlalu. Sebagian warga ingin masalah yang menyedot perhatian nasional itu segera dituntaskan agar mereka bisa melanjutkan hidup secara normal.Sutikno, salah seorang warga mengaku mulai terganggu secara psikologis melihat hilir-mudik aparat kepolisian dan orang-orang asing di desanya. Tak hanya...

Aksi peduli Salim Kancil

Rabu , 14 Oct 2015, 17:49 WIB

Kuasa Hukum Salim Kancil Ajukan Saksi Tambahan

Warga yang tergabung dalam Solidaritas Aktivis Anti Kekerasan menggelar teatrikal penganiayaan dan pembunuhan aktivis lingkungan Salim 'Kancil' dan Tosan di Surabaya, Jawa Timur, Jumat (2/10).   (Antara/Zabur Karuru)

Rabu , 14 Oct 2015, 15:34 WIB

Tosan: Saya Pura-pura Mati

Warga yang tergabung dalam Solidaritas Aktivis Anti Kekerasan menggelar teatrikal penganiayaan dan pembunuhan aktivis lingkungan Salim 'Kancil' dan Tosan di Surabaya, Jawa Timur, Jumat (2/10).   (Antara/Zabur Karuru)

Rabu , 14 Oct 2015, 10:52 WIB

Rumah Tosan Dijaga Pengamanan Berlapis

Aktivis melakukan teatrikal saat menggelar Aksi Solidaritas untuk Salim Kancil dan Tosan di depan Istana Negara, Jakarta, Kamis (1/10).

Rabu , 14 Oct 2015, 10:06 WIB

Istri Tosan: Anak-Anak tidak Boleh Dendam

Warga yang tergabung dalam Solidaritas Aktivis Anti Kekerasan menggelar teatrikal penganiayaan dan pembunuhan aktivis lingkungan Salim 'Kancil' dan Tosan di Surabaya, Jawa Timur, Jumat (2/10).   (Antara/Zabur Karuru)

Rabu , 14 Oct 2015, 09:20 WIB

Tosan: Perjuangan Jangan Sampai Mundur

Aktivis menggelar aksi mendukung Salim Kancil.

Selasa , 13 Oct 2015, 23:51 WIB

Tosan Pulang ke Rumahnya dalam Keadaan Dipapah

Warga yang tergabung dalam Solidaritas Aktivis Anti Kekerasan menggelar teatrikal penganiayaan dan pembunuhan aktivis lingkungan Salim 'Kancil' dan Tosan di Surabaya, Jawa Timur, Jumat (2/10).   (Antara/Zabur Karuru)

Selasa , 13 Oct 2015, 22:50 WIB

LPSK kawal Ketat Kepulangan Tosan

Aksi peduli Salim Kancil

Selasa , 13 Oct 2015, 16:34 WIB

Petisi Salim Kancil Raih 50 Ribu Dukungan

Koin peduli Salim Kancil.

Selasa , 13 Oct 2015, 14:51 WIB

Salim Kancil: Ingin Kayak Bung Karno

Lokasi Balai Desa Selok Awar-Awar menjadi salah satu tempat kejadian perkara pembunuhan Salim Kancil di Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Ahad (11/10). (Republika/Wihdan)

PBNU Kirim Tim Khusus Usut Kasus Salim Kancil

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PBNU telah mengirim tim khusus guna membantu advokasi kasus Salim Kancil. Tim ini akan mengusut tuntas kasus tersebut. Sekjen PBNU, Helmy Faisal mengatakan, banyak aspek yang menjadikan kasus Salim Kancilmenjadi kasus krusial untuk diusut secara tuntas. Diantaranya adalah aspek pelanggaran kemanusiaan, kriminalitas dan eksplorasi."Kami memiliki lembaga bantuan hukum yang fungsinya sebagai advokasi, mendorong kebijakan dan juga pembinaan,...