Presiden Joko Widodo (kiri) dan Ketua DPR Setya Novanto.

ICW: Presiden tak Tegas Soal Setnov karena Pilpres 2019

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Koordinator dari Indonesia Corruption Watch (ICW) Adnan Topan Husodo menilai Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak tegas menyikapi sikap Ketua DPR RI Setya Novanto yang tidak patuh terhadap hukum. Jangan sampai, kata Adnan, sikap tidak tegas Presiden dilatarbelakangi oleh kalkulasi politik Pilpres 2019 terkait koalisi pemerintahan lantaran Partai Golkar dari awal merupakan koalisi pemerintahan."Itu secara faktual memang...

Wakil Ketua KPK Laode Muhamad Syarif.

KPK Bantah Fahri Soal Tudingan Mempermainkan Hukum

REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA -- Wakil Ketua KPK Laode M Syarif membantah ihwal tudingan yang menyebut penetapan kembali Ketua DPR RI Setya Novanto merupakan permainan dari pihak tertentu. "Tidak ada lah masa menitipkan ke KPK tidak ada tidak ada seperti itu," kata Syarif di Gedung KPK Jakarta , Senin (13/11). Laode juga membantah pimpinan KPK pernah bertemu dengan Novanto. Dia menegaskan,...

Setya Novanto

Senin , 13 Nov 2017, 16:57 WIB

7 Poin Isi Surat Setnov untuk KPK

Ketua Umum Partai Golkar Setya Novanto memakai helm saat  gedung baru Partai Golkar di DPP Partai Golkar di Jakarta, Ahad (12/11).

Senin , 13 Nov 2017, 16:53 WIB

KPK Ancang-Ancang Panggil Paksa Setya Novanto